SETYOWATI, LILIS (2020) ANALISIS KINERJA PETUGAS AVIATION SECURITY (AVSEC) DALAM PEMERIKSAAN PENUMPANG DAN BARANG DI BANDAR UDARA TRUNOJOYO SUMENEP. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.
![]() |
Text (ABSTRAK)
121_1.pdf Restricted to Registered users only Download (115kB) |
![]() |
Text (BAB I)
121_2.pdf Restricted to Registered users only Download (314kB) |
![]() |
Text (BAB II)
121_3.pdf Restricted to Registered users only Download (838kB) |
![]() |
Text (BAB III)
121_4.pdf Restricted to Registered users only Download (527kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
121_5.pdf Restricted to Registered users only Download (75kB) |
Abstract | Intisari
Aviation Security (Avsec) adalah gabungan sumber daya manusia, fasilitas dan materil serta prosedur untuk melindungi penerbangan sipil dari tindakan gangguan melawan hukum. Aviation Security (Avsec) diberi tugas dan tanggung jawab di bidang keamanan penerbangan agar operasional di bandar udara berjalan dengan lancar, aman dan nyaman serta terhindar dari perbuatan tindakan melawan hukum. Sumber daya manusia yang baik serta kompeten membawa dampak pengaruh besar bagi bandara itu sendiri. Kinerja yang tepat dan sesuai dengan prosedur atau Airport Security Programme (ASP). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja Aviation Security (Avsec) dalam memeriksa penumpang dan barang serta mengetahui faktor penghambat kinerja personil aviation security (Avsec) yang di Bandar Udara Trunojoyo-Sumenep. Penelitian ini dilaksanakan di Bandar Udara Trunojoyo-Sumenep Madura, di unit kerja Aviation Security (Avsec). Aktivitas penelitian ini dilakukan periode Febuari - Maret 2020. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kualitatif serta menggunakan data primer dan data sekunder. Adapun yang pertama, data primer penulis memproses hasil tanggapan personil aviation security (Avsec) terhadap pertanyaan yang diajukan dalam wawancara dan yang kedua untuk data sekunder penulis menggunakan tinjauan pustaka dan dokumentasi serta untuk teknik analisis data penulis menggunakan metode triangulasi sumber dan Teknik. Hasil penelitian menunjukan kinerja yang belum maksimal dan masih perlu perbaikan untuk kedepanya oleh personil, dengan jadwal yang sudah dibuat serta koordinasi yang selalu terjaga dan terpantau. Adapun Kinerja Sumber Daya Manusianya (SDM) yang sudah memenuhi syarat di Bandar Udara Trunojoyo saat ini serta prosedur kinerja untuk pemeriksaan penumpang dan barang masih belum sesuai dengan Airport Security Programme (ASP). Dalam menjalankan tugasnya fasilitas penunjang keamanan penerbangan di Security Check Point (SCP) sangatlah penting demi tercapainya penerbangan yang aman dan nyaman, fasilitas keamanan penerbangan digunakan untuk pengamanan baik yang berfungsi sebagai alat bantu personil dalam pemeriksaan penumpang dan barang bawaan yang saat ini sudah memenuhi prosedur Airport Security Programme (ASP) yang berlaku
Tipe Koleksi: | Thesis (Tugas Akhir) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Airport Service > Security Check (Pemeriksaan sekuriti) | ||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D3 Manajemen Transportasi | ||||||||
Diposting Oleh: | Asrul Sani | ||||||||
Tanggal Diposting: | 22 Mar 2021 02:42 | ||||||||
Terakhir diubah: | 22 Mar 2021 02:42 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/1097 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |