NUR HADI, ANNISAH (2021) TROUBLESHOOTING NOSE LANDING GEAR SLOW TO RETRACT AND SLOW TO EXTEND BOEING 737-800 NG. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.
![]() |
Text (INTISARI)
Abstrac - Annisah Nurhadi.pdf Restricted to Registered users only Download (103kB) |
![]() |
Text (BAB I)
BAB I - Annisah Nurhadi.pdf Restricted to Registered users only Download (208kB) |
![]() |
Text (BAB II)
BAB II - Annisah Nurhadi.pdf Restricted to Registered users only Download (643kB) |
![]() |
Text (BAB III)
BAB III - Annisah Nurhadi.pdf Restricted to Registered users only Download (393kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA - Annisah Nurhadi.pdf Download (101kB) |
Abstract | Intisari
Pada pesawat Boeing terdapat beberapa komponen utama salah satunya adalah Landing gear, fungsinya sangatlah penting bagi performa pesawat saat di ground, take off dan landing. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penyebab Nose Landing Gear mengalami Slow To Retract And Extend dan untuk mengetahui Troubleshooting Nose Landing Gear Slow To Retract And Extend pada pesawat Boeing 737-800 NG. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, yaitu untuk menjelaskan masalah yang bersifat naturalistik atau terjadi secara langsung dalam kondisi alamiah (natural). Penelitian kualitatif ini bukan hanya untuk memenuhi keinginan peneliti untuk mendapatkan gambaran atau penjelasan, tetapi juga untuk membantu mendapatkan penjelasan yang lebih mendalam. Hasil penelitian diketahui bahwa ketika terjadi Slow to retract and extend pada Nose landing gear,lampu peringatan akan menyala. Penyebab terjadinya Slow to retract and extend pada Nose landing gear karena adanya kebocoran dalam salah satu komponen retract and extend serta adanya penyumbatan aliran hydraulic. Penyebab lain dari slow to retract and extend kemungkinan ditemukan dalam manual perawatan pesawat (AMM). Jika slow to retract and extend terjadi maka harus dilakukan penggantian terhadap komponen retract and extend menggunakan pedoman sesuai dengan manual perawatan pesawat (AMM). Kata kunci:troubleshooting, slow, landing gear, Boeing 737 800 NG
Tipe Koleksi: | Thesis (Tugas Akhir) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Aircraft Components > Landing Gear (Roda Pesawat) > Nose Wheel | ||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D3 Aeronautika | ||||||||
Diposting Oleh: | Admin Perpustakaan | ||||||||
Tanggal Diposting: | 19 Nov 2021 01:15 | ||||||||
Terakhir diubah: | 13 Nov 2023 01:21 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/1912 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |