RIZKA INAYATI, FIERDA (2021) ANALISIS PENANGANAN BAGASI DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL ADI SOEMARMO BOYOLALI. Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.
![]() |
Text
INTISARI - Fierda Rizka.pdf Restricted to Registered users only Download (59kB) |
![]() |
Text
BAB I - Fierda Rizka.pdf Restricted to Registered users only Download (203kB) |
![]() |
Text
BAB II - Fierda Rizka.pdf Restricted to Registered users only Download (616kB) |
![]() |
Text
BAB III - Fierda Rizka.pdf Restricted to Registered users only Download (194kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA - Fierda Rizka.pdf Restricted to Registered users only Download (98kB) |
Abstract | Intisari
Bandar udara Internasional Adi Soemarmo yang dikelola Oleh PT. Angkasa Pura I saat ini sudah melampaui kapasistas atau over capacity dengan rute penerbangan domestik terbanyak yang ada di bandar udara tersebut, menjadikan Terminal Domestik Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo semakin padat dan melebihi kapasitas. Sementara di terminal domestik bandar udara Internasional Adi Soemarmo saat ini masih terdapat beberapa kasus permasalahan terkait penanganan bagasi penumpang khususnya untuk bagasi hilang dan rusak. Pencapaian tingkat kerja penanganan bagasi sesuai dengan yang diharapkan, maka diperlukan sebuah sistem penanganan bagasi yang baik di Terminal domestik Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mitigasi yang dilakukan oleh PT. Gapura Angkasa Bandar Udara Adi Soemarmo dalam menangani permasalahan terkait bagasi penumpang seperti kehilangan/kerusakan. Penelitian ini merupakan jenis penelitian yang menggunakan metodologi kualitatif sebagai prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif menggunakan kata-kata tertulis atau lisan atau bentuk dari tindakan kebijakan. Hasil data dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder yang diperoleh melalui wawancara,observasi,dan kepustakaan. Penanganan Bagasi Penumpang di Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo Boyolali dalam hal penanggulangan bagasi hilang/rusak sudah dilaksanakan sesuai dengan standart operating procedure PT Gapura Angkasa maupun maskapai penerbangan di Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo Boyolali tahun 2021: dan telah berjalan dengan efektif, namun secara keseluruhan masih ada beberapa regulasi atau Standart Operational Procedure tersebut yang masih ada ketentuan atau bagian yang belum dijalankan yaitu membuat laporan tertulis mengenai pelaporan bagasi hilang serta kurang nya kesiapan Sumber Daya Manusia yang mumpuni. Kata Kunci : Penangan Bagasi, Bandara Adi Soemarmo dan PT. Gapura Angkasa
Tipe Koleksi: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Airport Service > Baggage Handling (Penanganan Bagasi) | ||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D4 Manajemen Transportasi Udara | ||||||||
Diposting Oleh: | Admin Perpustakaan | ||||||||
Tanggal Diposting: | 13 Dec 2021 01:04 | ||||||||
Terakhir diubah: | 13 Dec 2021 01:04 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/2030 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |