ANALISIS PERBANDINGAN RATA-RATA PENGGUNAAN PARKING STAND PADA PENERBANGAN HAJI TAHUN 2017 DENGAN TAHUN 2018 DI BANDAR UDARA ADI SOEMARMO

KIRANA TIEKAMARIS, NONNY (2019) ANALISIS PERBANDINGAN RATA-RATA PENGGUNAAN PARKING STAND PADA PENERBANGAN HAJI TAHUN 2017 DENGAN TAHUN 2018 DI BANDAR UDARA ADI SOEMARMO. Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.

[img] Text (ABSTRACT)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (250kB)
[img] Text (BAB II)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (469kB)
[img] Text (BAB III)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB)
Official URL: http://digilib.sttkd.ac.id/

Abstract | Intisari

Bandar Udara Adi Soemarmo menjadi bandara yang melaksanakan penerbangan haji khusus daerah Jawa Tengah, yaitu pemberangkatan dan pemulangan yang berlangsung kurang lebih selama empat bulan dalam satu tahun. Tahun 2017 Bandar Udara Adi Soemarmo memberangkatkan 33.637 jemaah haji, sedangkan Tahun 2018 memberangkatkan 34.112 jemaah haji, frekuensi penerbangan yang meningkat dari tahun ke tahun dan membutuhkan parking stand yang lebih banyak membuat Bandar Udara Adi Soemarmo melakukan pembenahan infrastruktur yaitu memperluas apron dan penambahan parking stand. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rata-rata tingkat pengunaan parking stand tahun 2017 dan tahun 2018, mengetahui perbandingan penggunaan parking stand tahun 2017 dengan tahun 2018, dan mengetahui kendala yang dihadapi di embarkasi dan diarea air side. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dan kuantitatif dengan menggunakan data primer dan sekunder. Data primer diperoleh dari observasi dan wawancara, data sekunder yang di ambil berupa data di unit AMC yaitu lembar Apron Movement Sheet harian yang berisi nomor penggunaan parking stand saat berlangsungnya penerbangan haji tahun 2017 dengan tahun 2018. Data tersebut kemudian dianalisis dengan menggunakan uji t. Hasil dari pengujian hipotesis menunjukan bahwa t0 = 193,265 yang berati t0 = 2,015 < 193,265 artinya H0 ditolak dan Ha diterima, artinya terdapat perbandingan yang signifikan rata-rata penggunaan Parking Stand pada Penerbangan Haji tahun 2017 dengan tahun 2018 di Bandar Udara Adi Soemarmo dengan perbandingan sebesar ( 1,36 : 1 ). Kendala di embarkasi yaitu tidak sedikit jamaah yang membawa barang yang tidak boleh dibawa dan dapat membahayakan saat penerbangan, dan di area air side yaitu seperti bus yang hendak memutar arah untuk parkir, bus yang sedang parkir untuk menurunkan Jemaah, dan bus yang sedang berjalan keluar dari area air side, mengganggu jalannya pesawat yang sedang di taxiway menuju parking stand Kata

Tipe Koleksi: Thesis (Skripsi)
Subjek: Airport > Parking Stand
Program Studi: D4 Manajemen Transportasi Udara
Diposting Oleh: Admin Perpustakaan
Tanggal Diposting: 30 Jun 2020 07:40
Terakhir diubah: 18 Jan 2022 06:57
URI: https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/8

Actions (login required)

View Item View Item