ANALISIS THROUBLESHOTING HOTEL MODE/BRAKE PROPELLER PADA PESAWAT ATR 72-500

Muhammad, Salih Rizqullah (2018) ANALISIS THROUBLESHOTING HOTEL MODE/BRAKE PROPELLER PADA PESAWAT ATR 72-500. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.

[img] Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (64kB)
[img] Text (BAB 1)
bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (179kB)
[img] Text (BAB 2)
bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB)
[img] Text (BAB 3)
bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (392kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
Official URL: http://digilib.sttkd.ac.id

Abstract | Intisari

ANALISIS THROUBLESHOTING HOTEL MODE/BRAKE PROPELLER PADA PESAWAT ATR 72-500 Muhammad Salih Rizqullah1 Heru Susanto, S.Pd., M.Eng2 INTISARI Perawatan pesawat di dunia penerbangan merupakan faktor penting dalam beroperasinya engine turboprop pesawat terbang dengan baik dan terhindar dari gejala yang dapat menimbulkan kerusakan pada engine. Maintenance diperlukan guna merawat engine, propeller dan system tetap dalam kondisi “airworthiness” saat beroperasi pada pesawat sesuai dengan desain awalnya tanpa mengalami kegagalan. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari perawatan engine terutama pada sistem Brake Propeller/Hotel Mode pada pesawat ATR 72-500, menganalisis sistem kerja, trouble, dan pemecahan masalah yang terjadi pada Brake Propeller/ Hotel Mode pada pesawat ATR 72-500. Metode Penelitian adalah studi pustaka wawancara. Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dalam bentuk deskriptif. Hasil penelitian menyatakan bahwa pada analisis Hotel Mode atau brake propeller yaitu sebuah poros brake bekerja dengan cara berputar dan dihubungkan ke poros propeller tersebut untuk diputar bersama, untuk pengereman poros propeller. Tetapi Hotel Mode pada pesawat ATR turboprop menggantikan APU dengan mengunci propeller engine nomor 2 sehingga memungkinkan engine menyala tanpa memutar baling-baling (propeller). Trouble yang sering terjadi pada pesawat ATR 72-500 saat starter engine menggunakan Hotel Mode akan mengalami overspeed yang diakibatkan dari tekanan kompresi yang tinggi. Hal yang harus diperhatikan dan disiapkan saat Removall, Installation antara lain, yang pertama panel on, buka safety dan tandai lalu ikuti arah jalur brake,dan sesuai acuan kepada job description dan aircraft maintenance manual. Kata Kunci : engine turboprop, brake propeller, removal and installation

Tipe Koleksi: Thesis (Tugas Akhir)
Subjek: Aircraft Components > Landing Gear (Roda Pesawat) > Brake
Contributors:
ContributionPembimbingNIDNEmail
UNSPECIFIEDHeru, Susanto1101201703UNSPECIFIED
Program Studi: D3 Aeronautika
Diposting Oleh: Admin Perpustakaan
Tanggal Diposting: 10 Dec 2020 02:15
Terakhir diubah: 13 Nov 2023 01:13
URI: https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/807

Actions (login required)

View Item View Item