PERAN CUSTOMER SERVICE PADA PT. ANGKASA PURA I DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL JENDERAL AHMAD YANI SEMARANG

Rahmawati, Rezky (2021) PERAN CUSTOMER SERVICE PADA PT. ANGKASA PURA I DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL JENDERAL AHMAD YANI SEMARANG. Tugas Akhir thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan (STTKD).

[img] Text
INTISARI - REZKY RAHMAWATI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (48kB)
[img] Text
BAB I - REZKY RAHMAWATI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (252kB)
[img] Text
BAB II - REZKY RAHMAWATI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (316kB)
[img] Text
BAB III - REZKY RAHMAWATI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - REZKY RAHMAWATI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
Official URL: https://sttkd.ac.id/

Abstract | Intisari

Rezky Rahmawati1 Dan Elnia Frisnawati S.Pd M.M2 Saat ini transportasi sangat penting, dilihat dari menigkatnya kebutuhan jasa angkutan dan barang dari dalam dan ke luar negeri. Seiring berjalnnya kemajuan dan meningkatkan pelayanan transportasi udara, perusahaan yang bergerak di bidang penerbangan wajib untuk menigkatkan pelayanan. Salah satu cabang PT. Angkasa Pura I (Persero) pada tanggal 28 Maret 2020, terjadi penerapan online customer service di Bandar Udara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang. Hal ini sebagai upaya dalam pencegahan penyebaran virus Covid-19 dilingkungan bandara. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran customer service dan penerapan service excellent communication customer service PT. Angkasa Pura 1. Penelitian ini menganalisis bagaimana peran cutomer service pada PT. Angkasa Pura I dalam meingkatkan pelayanan di Bandar Udara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang dalam segi peran customer service dan penerapan service excellent communication dengan menggunakan metode kualitatif. Sumber data yang diambil dengan menggunakan data primer dan dan data sekunder melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan Bandar Udara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang mendapat respon yang baik dari penumpang dibuktikan dengan melakukan kesiapan fasilitas yang berada di area ruang tunggu, memberikan informasi terkait jadwal penerbangan dan persyaratan penerbangan serta dalam kondisi tertentu memberikan edukasi pengisian Electronic Health Alert Card (E-HAC). Kata Kunci : Customer Service, Penumpang. Excellent Communication, Tingkat Pelayanan

Tipe Koleksi: Thesis (Tugas Akhir)
Subjek: Airport Service > Customer Service
Contributors:
ContributionPembimbingNIDNEmail
ContributorFrisnawati, ElniaNIDN0527028909UNSPECIFIED
Program Studi: D3 Manajemen Transportasi
Diposting Oleh: Admin Perpustakaan
Tanggal Diposting: 13 Jun 2022 01:18
Terakhir diubah: 13 Jun 2022 01:18
URI: https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/2290

Actions (login required)

View Item View Item