PENGARUH TARIF PELAYANAN JASA PENUMPANG PESAWAT UDARA (PJP2U) TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG ANGKUTAN UDARA DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL ADISUTJIPTO YOGYAKARTA

NUGROHO, KHALED MAHDI (2018) PENGARUH TARIF PELAYANAN JASA PENUMPANG PESAWAT UDARA (PJP2U) TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG ANGKUTAN UDARA DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL ADISUTJIPTO YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (93kB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text (BAB II)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (280kB)
[img] Text (BAB III)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (240kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (85kB)
Official URL: http://digilib.sttkd.ac.id/

Abstract | Intisari

Pengaruh Tarif Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat Udara (PJP2U) Terhadap Kepuasan Penumpang Angkutan Udara di Bandar Udara Internasional Adisutjipto Yogyakarta. Prodi DIV Manajemen Transportasi Udara, Jenjang Sarjana, Program Diploma IV, Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta. Pembimbing: Aditya Dewantari, S.Pd.,M.Pd. Moda transportasi udara menunjukan perkembangan yang sangat pesat. Perkembangan ini disebabkan karena moda transportasi udara dapat mengatasi berbagai hambatan, seperti hambatan jarak, ruang, dan waktu dengan efektif dan efesien. Moda transportasi udara menunjukan perkembangan yang sangat pesat. Perkembangan ini disebabkan karena moda transportasi udara dapat mengatasi berbagai hambatan, seperti hambatan jarak, ruang, dan waktu dengan efektif dan efesien. Metode ini dinilai karena bisa mendapatkan jawaban dari responden secara langsung dan akurat. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Menurut Sangadji dan Sopiah (2010 : 171), data primer merupakan sumber data penelitian yang diperoleh secara langsung dari sumber asli (tidak melalui perantara). Dalam penelitian ini data primer yang digunakan yaitu angket. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, Hal ini dibuktikan dari nilai F hitung sebesar 97,760 dengan signifikansi sebesar 0,000 (0,000<0,05). Adapun nilai Adjusted R 2 sebesar 64,4%, menunjukkan bahwa kepuasan penumpang dapat dijelaskan oleh variabel tarif Jasa Penumpang Pesawat Udara (PJP2U). Artinya, tarif yang ditetapak hanya mempengaruhi kepuasan penumpang sebesar 64,4% dari segi pelayanan maupun fasilitas yang diberikan oleh PT. Angkasa Pura I di Bandar Udara Internasional Adisutjipto Yogyakarta. Sisanya sebesar 35,6% dipengaruhi oleh faktor lain yang dtidak termasuk dalam penelitian ini. Kata kunci : tujuan pelayanan, kepuasan penumpang, tarif pelayanan.

Tipe Koleksi: Thesis (Skripsi)
Subjek: Airport Service > Customer Service
Contributors:
ContributionPembimbingNIDNEmail
UNSPECIFIEDDewantari, Aditya1111201502UNSPECIFIED
Program Studi: D4 Manajemen Transportasi Udara
Diposting Oleh: Admin Perpustakaan
Tanggal Diposting: 27 Jul 2020 07:26
Terakhir diubah: 27 Jul 2020 07:26
URI: https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/585

Actions (login required)

View Item View Item