Toyoduda, Maria Concita (2019) ANALISIS PERBEDAAN RATA-RATA DELAY DEPATURE PADA MASKAPAI WINGS AIR TUJUAN KUPANG ALOR DENGAN KUPANG WAINGAPU DI BANDAR UDARA EL TARI KUPANG PERIODE JANUARI - MARET 2019. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.
![]() |
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf Restricted to Registered users only Download (102kB) |
![]() |
Text (BAB I)
bab 1.pdf Restricted to Registered users only Download (239kB) |
![]() |
Text (BAB II)
bab 2.pdf Restricted to Registered users only Download (352kB) |
![]() |
Text (BAB III)
bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (143kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (60kB) |
Abstract | Intisari
Perjalanan merupakan suatu kebutuhan bagi masyarakat di dunia ini. Ada yang bertujuan untuk rekreasi, ada yang bertujuan untuk kepentingan bisnis. Waktu sangat berperan dalam sebuah perjalanan. Ketepatan waktu penerbangan merupakan salah satu andalan dari suatu maskapai yang akan menjadikan maskapai itu baik atau bagus reputasinya dikalangan pengguna jasa transpotasi udara. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan rata-rata delay depature Maskapai Wings Air dengan rute Kupang Alor dan Kupang Waingapu. Penelitian menggunakan data sekunder dari data delay depature AMC PT. Angkasa Pura 1 Bandar Udara El Tari Kupang. Data diuji dengan uji kriteria penerimaan hipotesis yaitu H₀ ditolak t₀ >tₐ H₀ diterima t₀ >tₐ Hasil tersebut membuktikan bahwa dalam pengujian ini Hₒ ditolak dan Hₐ diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian ini adalah terdapat waktu yang signifikan antara rute Kupang Alor dengan Kupang Waingapu Maskapai Wings Air di PT. Angkasa Pura 1 di Bandara Internasional Eltari Kupang periode Januari – Maret 2019. hasil hipotesis dengan menggunakan analisis data statistik , dapat diketahui bahwa rata-rata waktu delay depature selama tiga bulan , Januari-Maret 2019 yaitu Maskapai Wings Air dengan rute Kupang Alor sebesar 60,55 menit dan rute Kupang Waingapu sebesar 35,59 menit.
Tipe Koleksi: | Thesis (Tugas Akhir) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Aviation Service > Delay | ||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D3 Manajemen Transportasi | ||||||||
Diposting Oleh: | Admin Perpustakaan | ||||||||
Tanggal Diposting: | 23 Jul 2020 07:06 | ||||||||
Terakhir diubah: | 24 Jan 2022 02:05 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/516 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |