Mayang Tamara, Jessica Ramadhany (2020) PENGARUH PELAYANAN UNIT INFORMASI DAN CUSTOMER SERVICE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PT.ANGKASA PURA II BANDAR UDARA INTERNASIONAL HALIM PERDANA KUSUMA. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI KEDIRGANTARAAN YOGYAKARTA.
![]() |
Text (ABSTRAK)
INTISARI.pdf Restricted to Registered users only Download (7kB) |
![]() |
Text (BAB I)
BAB 1.pdf Restricted to Registered users only Download (295kB) |
![]() |
Text (BAB II)
BAB 2.pdf Restricted to Registered users only Download (633kB) |
![]() |
Text (BAB III)
BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (269kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (12kB) |
Abstract | Intisari
Modal utama dari pelayanan jasa Bandar udara harus profesional dalam bidangnya, selain itu petugas unit informasi dan customer service dituntut untuk selalu memberikan senyum dan keramahannya kepada pengguna jasa Bandara, dengan senyum dan ramah dapat membuat percakapan kepada pengguna jasa bandara atau lawan bicara menjadi lebih baik yang bertujuan untuk mengurangi keluhan atau complaint dan perasaan emosi serta untuk memberikan pelayanan yang baik pada pengguna jasa bandara. Penelitian kuantitatif adalah suatu motode penelitian yang bersifat induktif, objek dan ilmiah dimana data yang diperoleh berupa angka-angka(score,nilai) atau pertanyaan-pertanyaan yang dinilai atau dianalisis dengan statistik. Penelitian kuantitatif merupakan sebuah penelitian yang berlangsung secara ilmiah dan sistematis dimana pengamatan yang dilakukan mencakup segala hal yang berhubungan dengan objek penelitian, fenomena serta korelasi yang adaKata kunci: Pelayanan Unit Informasi Kepuasan. Hasil uji penelitian ini mendukung bahwa Ha diterima dan Ho ditolak yaitu, terdapat pengaruh yang signifikan antara kualitas pelayanan dengan kepuasan pelanggan di PT. Angkasa Pura II Bandara Internasional Halim Perdana Kusuma. Nilai Sig. 0,000 > 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel Pengaruh pelayanan (X) berpengaruh terhadap variabel Kepuasan Pelanggan (Y) H0 ditolak. Dari nilai output Adjusted R square bernilai 0.716 yang artinya Pengaruh variabel Independen (X) terhadap variabel Dependen (Y) sebesar 71,6%. Hal ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan memiliki pengaruh sebesar 71,6%, sedangkan 28,4% dipengaruhi oleh variabel lain.
Tipe Koleksi: | Thesis (Tugas Akhir) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Airport Service > Customer Service Airport > Information Unit |
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D3 Manajemen Transportasi | ||||||||
Diposting Oleh: | MAHENDRA AL AYYUB | ||||||||
Tanggal Diposting: | 10 Mar 2021 03:42 | ||||||||
Terakhir diubah: | 19 Jan 2022 02:35 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/999 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |