Astuti, Hilmiyanti Dwi (2018) PENGARUH CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT TERHADAP KEPUASAN PENUMPANG MASKAPAI CITILINK INDONESIA DI BANDAR UDARA PATTIMURA AMBON. Tugas Akhir thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta.
![]() |
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf Restricted to Registered users only Download (73kB) |
![]() |
Text (BAB I)
bab 1.pdf Restricted to Registered users only Download (269kB) |
![]() |
Text (BAB II)
bab 2.pdf Restricted to Registered users only Download (355kB) |
![]() |
Text (BAB III)
bab 3.pdf Restricted to Registered users only Download (362kB) |
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (79kB) |
Abstract | Intisari
Pelayanan merupakan salah satu pengaruh utama dari perusahaan penerbangan yang bisa menjadi nilai jual yang sangat penting bagi perusahaan tersebut, karena para konsumen pasti akan mencari pemberi pelayanan terbaik memilih perusahaan penerbangan. Kepuasan adalah terpenuhinya keinginanpengguna jasa. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana pengaruh customer relationship management terhadap kepuasan penumpang Maskapai Citilink Indonesia di Bandar Udara Pattimura Ambon. Penelitian ini berlangsung selama 2 bulan yaitu dari bulan Maret sampai April 2018. Penelitian dilakukan di Bandar Udara Pattimura Ambon. Data yang digunakan dalam penelitian ini ndi dapat dari data primer yaitu data kuesioner. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan Microsoft Excel, analis data dilakukan dengan menggunakan rumus regresi linier sederhana dengan program SPSS 15,0. Hasil penelitian ini mendukung bahwa H1 diterima Ho ditolak yaitu, adanya pengaruh terhada customer relationship management terhadap kepuasan penumpang Maskapai Citilink Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan hasil hitung nilai signifikan P: 0,00 yaitu lebih kecil dari nilai tingkat signifikan (α) 0,05 yang berarti ada pengaruh signifikan antara pelayanan terhadap kepuasan penumpang Maskapai Citilink Indonesia di Bandar Udara Pattimura Ambon. Dari hasil penilitian ini diketahui besarnya pengaruh variabel pelayanan terhadap kepuasan adalah 77,9% sisanya sebesar 22,1% merupakan sumbangan dari variabel lain.
Tipe Koleksi: | Thesis (Tugas Akhir) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjek: | Flight and Airport Management > Marketing | ||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Program Studi: | D3 Manajemen Transportasi | ||||||||
Diposting Oleh: | Admin Perpustakaan | ||||||||
Tanggal Diposting: | 05 Aug 2020 01:52 | ||||||||
Terakhir diubah: | 19 Jan 2022 02:01 | ||||||||
URI: | https://digilib.sttkd.ac.id/id/eprint/736 |
silahkan login terlebih dahulu untuk melihat text diatas, jika belum mempunyai akun anda dapat mendaftar akun digilib silahkan Klik disini
![]() |
View Item |